MENGIDENTIFIKASI PERANGKAT JARINGAN di SMK N 1 JUWIRING
Mengidentifikasi perangkat jaringan di SMK NEGERI 1 JUWIRING 🏫 Perangkat jaringan di SMK negeri 1 Juwiring 🏫 1. UPS ICA Kegunaan UPS ICA adalah untuk memberikan cadangan listrik kepada perangkat elektronik kamu. Cadangan listrik yang tersimpan di dalam UPS ICA akan membuat komputer kamu akan tetap menyala. Waktu yang diberikan UPS ICA ini bisa kamu manfaatkan untuk menyimpan data-data dan mematikan komputer dengan aman. 2. ODP (OPTICAL DISTRIBUTION POINT) ODP (Optical Distribution Point) ODP merupakan perangkat yang digunakan untuk mendistribusikan layanan ke sisi pelanggan. Biasanya ODP ini menggunakan sistem splitter yaitu dengan mendistribusikan layanan dari satu kabel distribusi ke pelanggan dengan menggunakan beberapa kabel drop optik. 3. ACCESS POINT Access point memiliki fungsi utama sebagai pemancar sinyal internet. Selain itu fungsi access point lainnya juga meliputi pengaturan konektivitas yang kompleks. Berikut beberapa fungsi access point